Peristiwa
Menyuguhkan berbagai peristiwa terbaru Trenggalek hari ini.
Plt Kepala SDN 1 Sumbergedong membantah isu nasi goreng basi dalam Program Makan Bergizi Gratis dan menyebut pelayanan penyedia berjalan baik....
Anggota KSPPS Madani Trenggalek bersama Bupati dan Ketua DPRD sepakat menjegal kesepakatan Komisi II DPRD yang dinilai tak adil bagi anggota....
Imbas tayangan Expose...
Warga Desa Prambon, Trenggalek, puluhan tahun kesulitan air bersih. Air sumur berwarna keruh dan berbau besi, warga berharap pemerintah bangun sumur dalam....
Wali murid SDN Senden, Kecamatan Kampak, menilai menu Program Makan Bergizi Gratis (MBG) tidak sepadan dengan anggaran Rp10 ribu per porsi....
Polsek Panggul ungkap laporan palsu kasus begal. Karyawan kios buah ternyata gunakan uang hasil jualan Rp5 juta untuk keperluan pribadi....
Kebakaran melanda Toko Sri Lestari Grosir di Jl Panglima Sudirman, Trenggalek, Kamis malam (16/10/2025). Api diduga akibat korsleting listrik....
KBRT — Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Gandusari–Kampak, tepatnya di Desa Wonorejo, Kecamatan Gandusari, Kabupaten Trenggalek, pada Kamis...
BPBD Trenggalek menyalurkan air bersih ke Desa Prambon usai warga mengeluh air sumur berubah warna dan berbau logam menyengat....
Makanan bergizi gratis di SMPN 1 Trenggalek ditemukan mengandung ulat dalam sayur. Pihak sekolah langsung menukarnya dengan porsi lain dari dapur penyedia....
Penulis Okky Madasari kunjungi Faiz Yusuf di Polres Kediri Kota. Ia menegaskan, pikiran kritis dan keberanian menulis tidak boleh dibungkam....
Pemkab Trenggalek mendapat tambahan stok bio solar untuk PT JET sebanyak 422,8 KL hingga Desember 2025. Pertamina pastikan pasokan solar aman meski kuota tahun ini turun....





















