- Membawa fotocopy KTP/KK dan bolpoint.
- Dalam keadaan sehat.
- Vaksin dosis 2 sudah memenuhi interval dosis 1: Astrazeneca 2 bulan, Pfizer 21 hari, Sinovac 28 hari.
- Vaksin booster 6 bulan setelah dosis 2.
- Dosis 1 Sinovac, khusus anak usia 6-11 tahun
- Patuhi protokol kesehatan (prokes).
Jadwal Vaksin Covid-19 di Kecamatan Watulimo, Senin 31 Januari 2022
Kabar Trenggalek - Vaksinasi Covid-19 perlu terus digencarkan supaya bisa mencapai herd immunity (kekebalan kelompok) di Kabupaten Trenggalek. Oleh karena itu, masyarakat Trenggalek perlu mendapatkan informasi jadwal vaksin Covid-19, Minggu (30/01/2022).Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Slawe akan mengadakan vaksinasi Covid-19 pada Senin, 31 Januari 2022, di Kecamatan Watulimo, Trenggalek.Vaksin yang akan diberikan kepada masyarakat adalah Vaksin Astrazeneca, Pfizer, dan Sinovac dosis 1 dan 2, serta vaksin booster Astrazeneca dan Pfizer.Vaksinasi Covid-19 dilaksanakan pukul 08.00 WIB sampai 12.00 WIB di Puskesmas Slawe dan Balai Desa Slawe.Baca juga: Alam Terancam Rusak, Inilah Daftar Desa di Trenggalek yang Masuk Konsesi Tambang Emas PT SMNSyarat untuk mengikuti vaksinasi Covid-19 adalah:
Kabar Trenggalek Hadir di WhatsApp Channel Follow