Terima Keresahan Warga Nglembu Soal Pembangunan Jembatan Bendo, Komisi III DPRD Trenggalek Buka Suara

Komisi III DPRD Trenggalek menerima hearing warga Dusun Nglembu, Desa Bendorejo, Kecamatan Pogalan, Trenggalek.