Kabar TrenggalekKabar Trenggalek
Kabar TrenggalekKabar Trenggalek

Press ESC / Click X icon to close

My Account

Cincin Nyangkut di 'Titit' Warga Sidoarjo, Netizen: Petugas Mimpi Apa Semalam?

  • 25 Aug 2022 09:11 WIB
  • Google News
    Kabar Trenggalek - Netizen ramai berkomentar tentang aksi warga Sidoarjo yang terkena musibah akibat pasang cincin nyangkut di 'titit' dan tak bisa lepas.Cincin yang nyangkut tak bisa dilepas itu hingga minta tolong kepada tim rescue Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD).Akibat 'Titit' korban merasa sakit sehingga tim rescue harus melepaskan cincin yang nyangkut di 'Titit' korban."Iya benar, laporannya sudah kami terima dan korban sudah berhasil dievakuasi," kata Nawari Kabid Pemadam Kebakaran Sidoarjo.Informasi evakuasi cincin yang nyangkut di 'Titit' itu tuai respon netizen saat di unggah dalam halaman facebook @komunitas warga jawa timur.Bahkan, dalam unggahan (23/08/2022) lalu mendapatkan komentar yang sengit dari Netizen, bahkan netizen berkata petugas mimpi apa yang semalam."Batine petugase, ngimpi opo aq wingi, selama urip baru iki aku nyekel bekakase wong liyo (Batin petugasnya, mimpi apa semalam, selama hidup baru ini megang barang orang lain)," tulis akun @adhy esgee."Ben ngopo coba di pasang koyo ngunu, kakean polah, nek salah kedaden, hancurlah sudah masa depanmu satu satunya (Biar apa to dipasang gituan, kebanyakan tingkah, kalau salah tindakan hancur sudah masa depanmu satu satunya," ungkap akun @Salimah Yosal."Aku dadi pengen ndelok kira-kira bakal gemes ta ora (Saya jadi ingin lihat, kira-kira bakal gemes atau tidak)," celetuk akun @MissDella.Postingan itu terus tuai komentar sebanyak 2.795 dan suka 2.976 dari Netizen berbagai sudut pandang tentang peristiwa cincin nyangkut di 'titit' warga Sidoarjo.

    Kabar Trenggalek - Peristiwa