Kabar TrenggalekKabar Trenggalek

Press ESC to close

Mengenal Armada Hagglunds, Kendaraan Milik PMI Saat Evakuasi Korban Erupsi Gunung Semeru

Kabar Trenggalek - Armada Hagglunds 206, kendaraan milik Palang Merah Indonesia (PMI) yang biasa diterjukan saat evakuasi bencana.Armada Hagglunds buatan Swedia ini memiliki kelebihan khusus dalam evakuasi bencana alam.Secara teknis kendaraan dengan roda rantai ini mampu melibas jalur berat yang tak bisa dilewati kendaraan biasa bahkan mobil penggerak 4x4.Hagglunds dibekali dengan mesin V6 dari Ford Cologne yang berkapasitas 2.800 cc, Hagglunds mampu mendobrak tenaga sebesar 132 hp.Baca Juga : Youtuber Trenggalek Bapak Mustofa Kepala Jenggot Modifikasi Pickup Mirip Hantu KuyangTenaga tersebut disalurkan melalui transmisi otomatis 4 percepatan yang biasa digunakan oleh pabrikan asal Jerman Merceds-Benz.[caption id="attachment_5770" align=aligncenter width=1080]Armada Hangglunds Milik PMI Armada Hangglunds Milik PMI | Foto : Instagram @palangmerah_indonesia[/caption]Dari segi dimensi, mobil ini mempunyai panjang 6.9 meter yang termasuk dengan trailernya. Lebar mobil ini mencapai 1,87 meter, dan tinggi 2,4 meter.Sementara bobot keseluruhan mencapai 4.5 ton dan mampu mengangkut beban hingga 630 kg serta 1.610 kg pada bagian trailernya.Baca Juga : Youtuber Trenggalek Mustofa Kepala Jenggot Berkolaborasi Bareng Polisi MotretAkun instagram @palangmerah_indonesia menuliskan bahwa kendaraan hagglunds memiliki multifungsi roda rantai yang mampu melintasi medan dengan suhu panas."Kendaraan ini bisa dapat membantu evakuasi korban didaerah yang sulit dijangkau kendaraan biasa dan mencari korban yang tertimbun debu vulkanik serta lahar dingin," tulisnya pada (08/12/2021).