• Panggul
  • Munjungan
  • Pule
  • Dongko
  • Tugu
  • Karangan
  • Kampak
  • Watulimo
  • Bendungan
  • Gandusari
  • Pogalan
  • Durenan
  • Suruh
Jumat, 31 Maret, 2023
Kabar Trenggalek
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Kirim OpiniHot
Kabar Trenggalek
  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Kirim OpiniHot
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
Kabar Trenggalek
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
  • Panggul
  • Munjungan
  • Pule
  • Dongko
  • Tugu
  • Karangan
  • Kampak
  • Watulimo
  • Bendungan
  • Gandusari
  • Pogalan
  • Durenan
  • Suruh
Beranda News Peristiwa

Tersangka Tambah, Dalang Pembalakan Sonokeling Trenggalek Belum Ditangkap

Raden Zamz Raden Zamz
16:22 21 Feb 2023
Kayu sonokeling/Foto: Pixabay

Kayu sonokeling/Foto: Pixabay

19
Dibagikan

Tersangka pembalakan sonokeling di Bumi Menak Sopal Trenggalek bertambah. Menurut keterangan Polres Trenggalek, kini tersangka bertambah menjadi 5 orang. 

Sebelumnya, polisi telah mengamankan sebanyak 31 pohon sonokeling yang diduga kuat berasal dari wilayah hutan Trenggalek. 

Iptu Agus Salim, Kasat Reskrim Polres Trenggalek, menerangkan minggu lalu telah menerima satu tersangka yang menyerahkan diri ke Polres Trenggalek. 

“Untuk saat ini tersangka bertambah satu yang menyerahkan diri ke polres sehingga berjumlah 5 orang,” terangnya saat dikonfirmasi Kabar Trenggalek. 

Kelima tersangka tersebut berperan sebagai orang yang disuruh melakukan penebangan dan pengangkutan kayu sonokeling di truk. Kini, kelima tersangka itu tidak ditahan.

RekomendasiUntukmu

Terima 25 Ribu Sekali Main, Mami Bisnis Esek-Esek Trenggalek Ditangkap Polisi

Pulang Campursari, Dua Warga Pule Trenggalek Diborgol: Terlibat Keroyokan

“Semua tersangka 5 orang tidak kami lakukan penahanan namun wajib lapor. Namun berkas perkara tetap kami limpahkan ke kejaksaan,” tegas Agus Salim. 

Agus menambahkan, 5 tersangka itu menyebutkan dalang pembalakan Sonokeling berinisial S. Sampai saat ini, S belum kooperatif terhadap panggilan pertama sebagai saksi dugaan illegal logging (pembalakan) sonokeling. 

Polisi tak berhenti begitu saja, tambah Agus Salim bahwa dirinya sudah melayangkan surat pemanggilan kedua kali kepada S sebagai saksi dugaan illegal logging. 

“Nama yang disebut tersangka untuk saat ini belum kooperatif pada saat panggilan pertama bagi saksi. kami harapkan untuk yang bersangkutan bisa kooperatif dalam panggilan kedua sebagai saksi,” ujarnya. 

Sekadar menambahkan informasi, sonokeling masuk dalam daftar CITES (Convention on International Trade in Endangered Species) atau konvensi perdagangan internasional appendix II. 

Dengan demikian, terdapat mekanisme yang diatur dalam Keputusan Menteri Kehutanan Nomor 447/Kpts-II/2003 tentang Tata Usaha Pengambilan atau Penangkapan dan Peredaran Tumbuhan dan Satwa Liar.

Untuk kebutuhan dalam negeri, pengangkutan sonokeling harus memiliki dokumen resmi yakni Surat Angkut Tumbuhan dan Satwa Dalam Negeri (SATS-DN).

Kemudian, Surat Angkut Tumbuhan dan Satwa Luar Negeri (SATS-LN) untuk kebutuhan luar negeri dari Balai Besar Konservasi dan Sumber Daya Alam (BBKSDA). 

crackthunder.com

fullwarezcracks.com

techiedownloads.com

usecrack.com

imagerocket.net

techbytecode.com

pspdev.org

takwin.info

Tags: HutanKaranganKriminalPolres Trenggalek

Berita Terkait

Petugas PLN memotong pohon untuk memperbaiki jaringan listrik/Foto: Istimewa

Jadwal Pemadaman Listrik Lumajang Hari Ini, 5 Daerah Padam

0:33 31 Mar 2023
Masjid saat bulan puasa Ramadan/Foto: Pexels

Jadwal Imsak dan Buka Puasa Trenggalek Hari Ini, Jumat 31 Maret 2023

0:11 31 Mar 2023
Masjid saat bulan puasa Ramadan/Foto: Pexels

Jadwal Imsak dan Buka Puasa Trenggalek Hari Ini, Kamis 30 Maret 2023

0:20 30 Mar 2023
Pasukan PDKB sedang memperbaiki jaringan listrik/Foto: PDKB

Jadwal Pemadaman Listrik Malang Terbaru

23:14 29 Mar 2023
Pasukan PDKB sedang memperbaiki jaringan listrik/Foto: PDKB

Jadwal Pemadaman Listrik Banyuwangi Terkini

20:45 29 Mar 2023
Bupati Trenggalek, Mas Ipin silaturahmi ke rumah keluarga bayi meninggal pasca imunisasi/Foto: Raden Zamz (Kabar Trenggalek)

Pasca Imunisasi di Trenggalek Bayi Meninggal, Mas Ipin Turun Tangan

12:09 29 Mar 2023

Tinggalkan Komentar

Berita Populer

Terima 25 Ribu Sekali Main, Mami Bisnis Esek-Esek Trenggalek Ditangkap Polisi

Raden Zamz
17:35 31 Mar 2023
Mucikari di Trenggalek diringkus Polres Trenggalek/Foto: Raden Zamz (Kabar Trenggalek)
Peristiwa

Berperan sebagai mucikari (mami) di Trenggalek buka bisnis esek-esek, akhirnya diringkus Polres Trenggalek dalam operasi Pekat Semeru 2023. Tersangka WR...

Baca selanjutnya

Berita Baru

Mucikari di Trenggalek diringkus Polres Trenggalek/Foto: Raden Zamz (Kabar Trenggalek)

Terima 25 Ribu Sekali Main, Mami Bisnis Esek-Esek Trenggalek Ditangkap Polisi

17:35 31 Mar 2023
Ilustrasi pelataran Masjid yang siap dipakai sholat jum'at di Bulan Ramadhan/Foto: Pexels by Sarath Raj

Khutbah Jum’at yang Cocok Mempertebal Keimanan saat Menjalankan Puasa

14:00 31 Mar 2023
Sidang kasus korupsi dana desa Trenggalek di Pengadilan Negeri Surabaya/Foto: Raden Zamz (Kabar Trenggalek)

Korupsi Dana Desa Trenggalek, Bendahara Ngulanwetan Divonis 4 Tahun Penjara

13:00 31 Mar 2023
Kabar Trenggalek

© 2023 Kabartrenggalek.com

Menu Penting

  • Redaksi Kabar Trenggalek
  • Tentang
  • Privacy Policy
  • Ketentuan Layanan
  • Hak Jawab
  • Media Siber
  • Kontak

Ikuti Kami

  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Kirim Opini

© 2023 Kabartrenggalek.com