• Panggul
  • Munjungan
  • Pule
  • Dongko
  • Tugu
  • Karangan
  • Kampak
  • Watulimo
  • Bendungan
  • Gandusari
  • Pogalan
  • Durenan
  • Suruh
Kamis, 1 Juni, 2023
Kabar Trenggalek
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Pemilu 2024Hot
Kabar Trenggalek
  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Pemilu 2024Hot
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
Kabar Trenggalek
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
Beranda Edukasi

Bagaimana Cara Membangun Rasa Percaya Diri? Berikut Tips dari Alvin Wibowo

Wahyu AO Wahyu AO
11:30 8 Jul 2022
Ilustrasi pekerja yang penuh rasa percaya diri

Ilustrasi pekerja yang penuh rasa percaya diri/Foto: Canva Resources, Design by KBRT

Rasa percaya diri sangat penting untuk mencapai kesuksesan anda di dunia kerja. Banyak orang memiliki potensi yang luar biasa, ide-ide kreatif dan kesempatan yang besar. Tetapi tidak banyak orang yang percaya diri untuk tampil, merepresentasikan dirinya, mengungkapkan ide-idenya, dan mengambil kesempatan yang ada.

Langkah menuju kesuksesan memang tidaklah mudah, ada berbagai tantangan di setiap kesempatan yang ada. Dengan kepercayaan diri, Anda akan berani untuk terus melangkah mengambil setiap kesempatan yang ada dan menghadapi tantangan.

Adv Salon Azr Adv Salon Azr
IKLAN

Cara Membangun Rasa Percaya Diri

Bagaimana cara membangun rasa percaya diri? Menurut Alvin Wibowo, dalam bukunya “Day-to-day Success Plan”, ada 6 kiat yang bisa diterapkan untuk membangun kepercayaan diri. Kepercayaan diri harus dilatih melalui berbagai hal sebagai berikut:

1. Berpikir Positif

Kontrol pikiran dan perkataan Anda. Setiap kali kata-kata negatif muncul dalam pikiran anda, maka katakan sebaliknya. Berikan sugesti positif dalam diri Anda, bahwa Anda bisa! Anda mampu!

2. Sadari Bahwa Setiap Orang Memiliki Kelebihan Dan Kelemahan Masing-Masing

Tidak ada semua orang yang bisa hebat dalam segala hal. Jangan pernah minder dengan orang lain, karena setiap orang memiliki keunggulannya masing-masing.

RekomendasiUntukmu

Ingin Investasi Villa di Bali Tanpa Ribet? Jasa Bali Villa Management Solusinya

4 Penyebab Baju Berjamur, Begini Cara Menghilangkannya!

3. Bersyukur Pada Prestasi Anda

Ingat keberhasilan yang telah Anda buat apapun itu dari kecil sampai besar, syukuri hal itu, bukti bahwa Anda mampu mencapai kesuksesan.

4. Show Confident Behaviour

Berjalanlah dengan tegap, gunakan bahasa tubuh saat bicara. Tunjukkan ketenangan dalam perilaku anda, dan senjata anda pertama adalah senyum.

5. Jangan Dengarkan Kata-kata Negatif Orang Lain

Mereka yang selalu mengatakan tidak bisa dan tidak mungkin, adalah yang gagal dalam mencoba dan orang yang mudah putus asa. Kelilingi diri Anda dengan orang-orang yang positif dan memiliki kepercayaan diri yang tinggi.

6. Visualisasikan Kesuksesan Anda

Bayangkan situasi di mana Anda merasa mengalami kurangnya kepercayaan diri, lalu bayangkan dalam situasi tersebut Anda muncul dengan kepercayaan diri yang tinggi.

Perhatikan detail-detail seperti apa yang Anda katakan saat itu, bagaimana postur tubuh Anda, apa perasaan yang muncul dalam diri Anda, apa yang Anda dengar dan rasakan, bagaimana orang lain melihat Anda.

Memvisualisasikan kesuksesan merupakan persiapan penting bagi Anda untuk menjadi percaya diri dan tahu apa yang harus anda lakukan.

Cara terbaik untuk meningkatkan kepercayaan diri adalah dengan menghadapi situasi tersebut. Manfaatkan tips-tips dari Alvin Wibowo di atas untuk membantu anda mengatasi area kurangnya ketidakpercayaan diri.

Demikian artikel tentang ‘Cara Membangun Rasa Percaya Diri’. Semoga artikel dari Kabar Trenggalek ini bermanfaat untuk Anda semua.

Reporter: Susi LO
Editor: Wahyu AO
Tags: InspirasiPrestasitips
dibagikan1SendTweetdibagikanPin

Berita Terkait

Ilustrasi. Jadwal Bioskop Trenggalek Hari Ini, Ada Spider-Man: Across the Spider-Verse/Foto: @SiPalingMarvel (Twitter)

Jadwal Bioskop Trenggalek Hari Ini, Ada Spider-Man: Across the Spider-Verse

9:00 1 Jun 2023
Ilustrasi tarik uang di ATM tanpa kartu/Foto: BCA

Warga Trenggalek Tak Perlu Panik Ketinggalan Dompet, Ini Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM

10:00 31 Mei 2023
Ilustrasi penumpang pesawat gagal berangkat karena membawa barang-barang yang dilarang/Foto: Canva

Perhatikan Sebelum Berangkat, Berikut 8 Barang yang Tidak Boleh Dibawa ke Pesawat

9:00 31 Mei 2023
Ilustrasi ibu hamil muda sedang malakukan relaksasi/Foto: Canva

Apa yang Boleh dan Tidak Boleh Dilakukan saat Hamil Muda, Calon Ibu Harus Tahu

7:00 31 Mei 2023
denny caknan dan soimah berseteru

Geger Geden! Soimah dan Denny Caknan Berseteru? Ternyata Cuma Gara-Gara Ini

21:00 29 Mei 2023
chord cerito loro niken salindry

Makna dan Chord Cerito Loro Niken Salindry feat Kevin Ihza Viral di YouTube

13:12 29 Mei 2023

Berita Populer

Jadwal Pemadaman Listrik Kediri Hari Ini Selama 8 Jam di 12 Lokasi

Aini Mawadah
9:59 28 Mei 2023
Pasukan Pekerjaan Dalam Keadaan Bertegangan (PDKB) sedang memperbaiki jaringan listrik/Foto: PDKB
Peristiwa

Perusahaan Listrik Negara (PLN), Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Kabupaten Kediri akan melakukan pemadaman listrik lagi. PLN Kediri memadamkan listrik...

Baca selanjutnya

Berita Baru

Ilustrasi ucapan selamat Hari Lahir Pancasila 2023/Foto: Canva

30 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2023 Penuh Semangat Kebangsaan

10:00 1 Jun 2023
gambar ucapan selamat hari lahir pancasila

Gambar Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2023, Cocok Dijadikan Story IG dan WA

8:00 1 Jun 2023
Pedagang dan pembeli di Pasar Trenggalek/Foto: Raden Zamz (Kabar Trenggalek)

Biaya Hidup di Trenggalek Cuma 800 Ribu, Netizen: Belum Termasuk Angsuran

7:00 1 Jun 2023
Kabar Trenggalek

© 2023 Kabartrenggalek.com

Menu Penting

  • Redaksi Kabar Trenggalek
  • Tentang
  • Privacy Policy
  • Ketentuan Layanan
  • Hak Jawab
  • Media Siber
  • Kontak

Ikuti Kami

  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Pemilu 2024

© 2023 Kabartrenggalek.com