• Panggul
  • Munjungan
  • Pule
  • Dongko
  • Tugu
  • Karangan
  • Kampak
  • Watulimo
  • Bendungan
  • Gandusari
  • Pogalan
  • Durenan
  • Suruh
Jumat, 2 Juni, 2023
Kabar Trenggalek
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Pemilu 2024Hot
Kabar Trenggalek
  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Pemilu 2024Hot
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
Kabar Trenggalek
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
Beranda Gaya Hidup

Lima Tahun Geluti Budidaya Jamur Tiram, Pemuda Asal Trenggalek Bertahan di Tengah Pandemi

Wahyu AO Wahyu AO
5:33 11 Jul 2021

Lima Tahun Geluti Budidaya Jamur Tiram, Pemuda Asal Trenggalek Bertahan di Tengah Pandemi

KABARTRENGGALEK.com – Berlatar belakang bekas karyawan pabrik, Miftakhul Anwar mampu mengubah mindset-nya menjadi wirausahawan budi daya jamur tiram. Perjalanan yang sudah dimulai sejak lima tahun silam ini mampu bertahan dan tidak kaget akan merosotnya produksi panen jamur tiram di bumi menak sopal, minggu (11/07).

Adv Salon Azr Adv Salon Azr
IKLAN

Miftah pernah mengalami beberapa pembelajaran saat membuat baglog (media tanam jamur tiram). Kini, Miftah sudah berani meningkatkan perekonomian masyarakat sekitar dengan sistem bisnis kemitraan jamur tiram. Usaha mandirinya yang berlabel Mili Farm ini sudah mampu menyerap anggota 67 kemitraan budidaya jamur tiram.

Dalam sistem kemitraan budi daya jamur tiram ini, Miftah akan terus mendampingi anggota dalam perawatan sampai masa panen tiba, bahkan sampai proses penjualannya.

“Untuk sistem kemitraan ini tanggung jawab saya jika ada masyarakat yang membeli media tanam jamur tiram baglog, nanti saya akan pantau perkembangannya hingga panen, bahkan pangsa pasarnya,” jelas pemuda 33 tahun ini.

RekomendasiUntukmu

Bahas Stunting, Peringatan Hari Lahir Pancasila di Trenggalek Ala Bunda Novita

WALHI Ungkap Pasal Bermasalah RTRW Jawa Timur: Tambang Masuk Kawasan Budi Daya?

Bahan jamur tiram sangat mudah didapatkan di lingkungan sekitar, seperti jagung, serbuk gergaji, bekatul, dan mild. Hal tersebut membuat Miftah mampu memproduksi 14.300 baglog, jumlah yang tidak sedikit dalam budidaya jamur tiram.

“Jika banyak pesanan dari mitra dalam satu bulan mampu memproduksi dan mengeluarkan 14.300 baglog. Kalau dihitung dalam masa panen nanti akan menghasilkan 4,9 ton jamur tiram panen,” jelas Miftah.

Usaha kemitraan jamur tiram mili farm memiliki banyak permintaan dari kemitraan. Kendala yang dihadapi lokasi dan tempat produksi masih kurang luas, dibandingkan dengan permintaan mitra. Malah tidak menjadi halangan Miftah dalam kemitraan jamur tiram ini.

“Kalau harga jamur tiram ini sangat komulatif sesuai harga pasar dan lokasi, pengalaman harga turun naik lebih saya anggap dalam kategori pasar yang stabil, soalnya naiknya harga petani masih diuntungkan dan turunnya harga petani juga untung” ungkap miftah.

Populasi pasar jamur tiram yang ada di Kecamatan Trenggalek per hari mampu menyerap 60-70 Kg. Jumlah tersebut dinilai masih sangat kurang. Hal ini dipicu oleh sebaran petani kemitraan jamur tiram masih minim. Selama lima tahun berjalan, pasar baglog jamur tiram Miftah mampu tembus kabupaten sekitar seperti, Blitar, Kediri, Pacitan, Tulungagung dan Ponorogo.

“Petani mitra mili farm, selain menjual jamur tiram segar juga banyak yang membuat inovasi makanan, seperti nuget, sate jamur, kripik jamur. Hal ini nanti menjadi peluang lebih luas untuk pasar jamur tiram mitra mili farm,” imbuhnya.

Sebagai pembudi daya jamur tiram, Miftah memiliki harapan yang tidak sempit, salah satunya pengentasan persoalan ekonomi di tengah pandemi corona virus disaese (Covid-19). Alasannya, pandemi yang sudah mewabah dimana-mana ini tidak begitu berefek terhadap usaha kemitraanya jamur tiram mili farm.

Salah satu contoh calon mitra barunya saat ditemui di rumah produksi Miftah, yaitu Farid Bahtiar, warga masyarakat Surodakan yang malah akan menggeluti kemitraan jamur tiram itu. Alasan Farid terjun ke jamur tiram selain belajar bisnis juga memperbaiki ekonomi yang sempat diterjang pandemi Covid-19.

“Awalnya punya keinginan belajar, ya sambil belajar paling tidak saya perlahan-lahan memperbaiki ekonomi yang sempat lesu di terjang pandemi. Memilih mitra mili farm ini sangat efektif sekali karena sudah lima tahun berjalan dan juga kemitraan ini akan dibimbing dari mulai awal hingga dibukakan pasar penjualnya,” pungkas Farid.

dibagikanSendTweetdibagikanPin

Berita Terkait

Ilustrasi. Jadwal Bioskop Trenggalek Hari Ini, Ada Spider-Man: Across the Spider-Verse/Foto: @SiPalingMarvel (Twitter)

Jadwal Bioskop Trenggalek Hari Ini, Ada Spider-Man: Across the Spider-Verse

9:00 1 Jun 2023
denny caknan dan soimah berseteru

Geger Geden! Soimah dan Denny Caknan Berseteru? Ternyata Cuma Gara-Gara Ini

21:00 29 Mei 2023
chord cerito loro niken salindry

Makna dan Chord Cerito Loro Niken Salindry feat Kevin Ihza Viral di YouTube

13:12 29 Mei 2023
Salma Salsabil saat bernyanyi di atas panggung/Foto: Salma Salsabil (Instagram)

Makna dan Chord Menghargai Kata Rindu Salma Salsabil, Trending di YouTube

15:43 28 Mei 2023
chord nitip kangen niken salindry

Chord Nitip Kangen Niken Salindry, Cocok Buat Menemani LDR

19:30 26 Mei 2023
Poster film Kajiman/Foto: Relate Film

Jadwal Tayang Film di Bioskop Trenggalek, Ada Kajiman hingga Sewu Dino

10:20 23 Mei 2023

Berita Populer

Otak Atik Jabatan Ala Mas Bupati Trenggalek, 7 Pejabat Jadi Kepala Dinas

Raden Zamz
17:35 31 Mei 2023
Bupati Trenggalek melantik para pejabat/Foto: Raden Zamz (Kabar Trenggalek)
Politik

Pertengah tahun hampir mengakhiri, kursi kosong kepala dinas Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Trenggalek, kini mulai terisi. Karena Bupati Trenggalek resmi lantik...

Baca selanjutnya

Berita Baru

Bunda Novita bahas stunting di peringatan Hari Lahir Pancasila/Foto: Raden Zamz (Kabar Trenggalek)

Bahas Stunting, Peringatan Hari Lahir Pancasila di Trenggalek Ala Bunda Novita

18:12 2 Jun 2023
Ilustrasi. Gaji kepala desa terbaru/Foto: Istimewa

Minat Jadi Kepala Desa? Cek Besaran Gaji Kepala Desa Terbaru: Setara dengan ASN

16:00 2 Jun 2023
Gedung DPR RI/Foto: Istimewa

Sejarah Terbentuknya DPR RI Lengkap, Bermula dari Sidang Komite Nasional Indonesia Pusat

15:00 2 Jun 2023
Kabar Trenggalek

© 2023 Kabartrenggalek.com

Menu Penting

  • Redaksi Kabar Trenggalek
  • Tentang
  • Privacy Policy
  • Ketentuan Layanan
  • Hak Jawab
  • Media Siber
  • Kontak

Ikuti Kami

  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Pemilu 2024

© 2023 Kabartrenggalek.com