• Panggul
  • Munjungan
  • Pule
  • Dongko
  • Tugu
  • Karangan
  • Kampak
  • Watulimo
  • Bendungan
  • Gandusari
  • Pogalan
  • Durenan
  • Suruh
Kamis, 23 Maret, 2023
Kabar Trenggalek
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Kirim OpiniHot
Kabar Trenggalek
  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Kirim OpiniHot
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
Kabar Trenggalek
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
  • Panggul
  • Munjungan
  • Pule
  • Dongko
  • Tugu
  • Karangan
  • Kampak
  • Watulimo
  • Bendungan
  • Gandusari
  • Pogalan
  • Durenan
  • Suruh
Beranda News Lingkungan

Curi Start Lewat Adipura Desa, Trenggalek Kalungi Kabupaten Pro Iklim 

Raden Zamz Raden Zamz
13:00 24 Sep 2022
Wisata Hutan Mangrove Cengkrong, Trenggalek/Foto: Dokumen istimewa

Wisata Hutan Mangrove Cengkrong, Trenggalek/Foto: Dokumen istimewa

Kabar Trenggalek – Kota alen-alen Trenggalek curi start melalui program adipura desa, kini mendapat kalung pembina pro iklim. Nominasi tersebut langsung diberikan Gubernur Provinsi Jawa Timur, Sabtu (24/09/2022).

Bupati Trenggalek, Mochamad Nur Arifin, mengungkapkan bahwa untuk mendapatkan kabupaten pembina pro iklim tersebut sangatlah mudah. Pasalnya, dirinya sudah mengawali dengan program andalannya. 

“Kami memiliki program Adipura Desa, jadi mudah bagi Trenggalek yang kini mendapatkan predikat pembina pro iklim,” tegas Bupati yang akrab disapa Mas Ipin itu.

Baca: Tolak Tambang Emas, Kades Sumberbening Ajak Desa-Desa di Trenggalek Cinta Lingkungan

Tak ayal, program Adipura Desa itu secara singkat memberikan hadiah kepada desa-desa yang desanya tersebut menjaga lingkungan sekitar dengan kegiatan menyentuh kepada masyarakat. 

RekomendasiUntukmu

Hari Air Sedunia 2023, Pelajar dan Forum Kali Brantas Kediri Lepas Ribuan Ikan

Hari Air Sedunia 2023, Rakyat Trenggalek Jaga Sumber Air dari Ancaman Tambang Emas

Suami Novita Hardini tersebut juga memaparkan indikator untuk kalung pro iklim, yaitu konservasi penyu. Tak pelak, Mas Ipin mencontohkan mulanya telur penyu diperjual belikan, namun saat ini dikelola dengan baik. 

“Telur penyu yang menetas dikembalikan ke habitatnya dan diharapkan biodiversity di kawasan pesisir terjaga dengan baik, lalu seperti yang disampaikan gubernur [Jawa Timur], ekosistem itu penting seperti hutan mangrove yang bermanfaat menghasilkan oksigen lebih besar,” kata Mas Ipin.

Baca: Trenggalek Bakal Jadi Kota Hijau, Berikut Delapan Indikatornya

Mas Ipin berharap, nanti semakin banyak desa yang ikut Adipura Desa, semakin banyak kemudian masyarakat yang peduli terhadap lingkungan. Hal itu sesuai dengan konstitusi Indonesia, bahwa masyarakat juga punya cita-cita melindungi segenap tumpah darah. 

“Jika tumpah darah, bukan hanya hari ini kita bisa menikmati lingkungan hidup yang berkualitas, tetapi juga nanti generasi yang akan datang juga bisa merasakan lingkungan hidup yang lebih baik,” tandas Mas Ipin.

Tags: Melestarikan LingkunganTrenggalek Kota Hijau

Berita Terkait

Aksi warga di PN Banyuwangi, menuntut pembebasan 3 petani Pakel yang ditangkap Polda Jatim/Foto: RTSP

LBH Surabaya Duga Ada Pelanggaran Kode Etik Hakim di Sidang Praperadilan Warga Pakel

21:11 13 Mar 2023
Cholil Mahmud, vokalis utama dan gitaris Efek Rumah Kaca/Foto: @rukunpakel (Instagram)

Efek Rumah Kaca Dukung Pembebasan 3 Petani Pakel yang Ditangkap Paksa Polda Jatim

19:39 24 Feb 2023
Aksi pembebasan Robison, nelayan Tolak tambang emas di Pulau Sangihe/Foto: @save.sangihe (Instagram)

Nelayan Tolak Tambang Emas di Pulau Sangihe Dipenjara, Peneliti Ungkap Motivasi Polisi dan Jaksa

10:14 24 Feb 2023
Busyro Muqoddas, Ketua PP Muhammadiyah Bidang Hukum, HAM, dan Kebijakan Publik/Foto: Muhammadiyah

Bela Petani Pakel, Busyro Muqoddas dan Akademisi Datangi Polda Jatim Tuntut Pembebasan

10:17 21 Feb 2023
Aksi petani Pakel di Jakarta/Foto: @rukunpakel (Instagram)

Enam Kades Banyuwangi Bersolidaritas untuk Pembebasan 3 Petani Pakel

20:34 17 Feb 2023
Ilustrasi gelombang tinggi laut/Foto: Schäferle (Pixabay)

Warga Trenggalek Waspada, Ada Gelombang Tinggi Laut Hingga 4 Meter

15:00 17 Feb 2023

Berita Populer

Desa Wisata Duren Sari Trenggalek Masuk 75 Besar Anugerah Desa Wisata Indonesia 2023

Wahyu AO
11:49 22 Mar 2023
Durian khas Desa Wisata Duren Sari Trenggalek/Foto: Jadesta
Wisata

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Parekraf), Sandiaga Uno, mengumumkan Desa Wisata Duren Sari Trenggalek masuk 75 besar Anugerah Desa Wisata...

Baca selanjutnya

Berita Baru

Operasi pasar di Trenggalek/Foto: Kabar Trenggalek

Tiga Kali Operasi Pasar di Trenggalek, Pemerintah Goyang Harga Bahan Pokok

11:23 23 Mar 2023
Pencarian warga Munjungan hilang terhantam ombak/Foto: Kabar Trenggalek

Terhantam Ombak Pantai Ngampiran Saat Mancing, Warga Munjungan Hilang

10:36 23 Mar 2023
Masjid saat bulan puasa Ramadan/Foto: Pexels

Jadwal Imsak dan Buka Puasa Trenggalek Hari Ini, Kamis 23 Maret 2023

0:01 23 Mar 2023
Kabar Trenggalek

© 2023 Kabartrenggalek.com

Menu Penting

  • Redaksi Kabar Trenggalek
  • Tentang
  • Privacy Policy
  • Ketentuan Layanan
  • Hak Jawab
  • Media Siber
  • Kontak

Ikuti Kami

  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Kirim Opini

© 2023 Kabartrenggalek.com