• Panggul
  • Munjungan
  • Pule
  • Dongko
  • Tugu
  • Karangan
  • Kampak
  • Watulimo
  • Bendungan
  • Gandusari
  • Pogalan
  • Durenan
  • Suruh
Jumat, 31 Maret, 2023
Kabar Trenggalek
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Kirim OpiniHot
Kabar Trenggalek
  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Kirim OpiniHot
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
Kabar Trenggalek
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
  • Panggul
  • Munjungan
  • Pule
  • Dongko
  • Tugu
  • Karangan
  • Kampak
  • Watulimo
  • Bendungan
  • Gandusari
  • Pogalan
  • Durenan
  • Suruh
Beranda Gaya Hidup

Kandungan Nutrisi dalam Telur

Wahyu AO Wahyu AO
20:00 13 Jul 2022
Ilustrasi kandungan nutrisi dalam telur

Ilustrasi kandungan nutrisi dalam telur/Foto: Pixabay

18
Dibagikan

Daripada mempertanyakan lebih dulu mana telur atau ayam, lebih baik kita mempertanyakan kandungan nutrisi dalam telur ayam.

Mengingat sebagian besar masyarakat Indonesia mengkonsumsi telur sebagai lauk sehari-hari. Kita perlu mengetahui kandungan nutrisi dari telur (tak hanya telur ayam) agar dapat mengira-ngira nutrisi apa saja yang telah masuk dalam tubuh dengan makan telur.

Setiap jenis telur mempunyai kandungan nutrisi yang berbeda-beda. Memilih telur untuk dikonsumsi akan sangat baik. Dengan demikian Anda dapat memilih nutrisi apa saja.

Melansir dari MSMB Indonesia kandungan nutrisi telur ayam negeri, telur ayam kampung, telur bebek dan telur puyuh sebagai berikut:

1. Telur Ayam Negeri

Telur Ayam Negeri
Telur Ayam Negeri/Foto: Pixabay

Per-100 mg telur ayam negeri mengandung 162 kal energi, 12.28 gram protein, 11.50 gram lemak, 0.70 gram karbohidrat, 54.00 mg kalsium, 180 mg fosfor, 3.00 mg zat besi, 900 IU vitamin A dan 0.10 mg vitamin B.

RekomendasiUntukmu

Jenis-jenis Tengu yang Suka Menggigit Manusia, Salah Satunya Menyebabkan ‘Gudiken’

Langit Malam Semakin Terang, Kunang-Kunang pun Menghilang

Telur ayam negeri ini yang paling sering dikonsumsi oleh masyarakat. Telur ini dihasilkan dari ayam petelur yang biasanya diternakan dalam jumlah banyak untuk diambil telurnya.

2. Telur Ayam Kampung

Telur Ayam Kampung
Telur Ayam Kampung/Foto: Pixabay

Per-100 mg telur ayam kampung mempunyai kandungan kalori yang lebih rendah dibanding telur ayam negeri, yakni 150 kalori. Untuk protein pada telur ayam kampung sebanyak 13 gram, 10 gram lemak dan 1.5 gram karbohidrat.

Telur ayam kampung bisa dikatakan jarang dikonsumsi masyarakat. Mengingat ayam kampung dibudidayakan dengan cara tradisional. Ayam kampung biasanya diternakkan untuk diambil dagingnya. Sehingga sebagain peternak lebih memilih menetaskan telurnya daripada mengambil telurnya untuk dijual atau dikonsumsi. Telur ayam kampung juga mempunyai harga yang lebih tinggi dibanding telur ayam negeri.

3. Telur Bebek

Telur Bebek
Telur Bebek/Foto: Pixabay

Telur bebek mempunyai kandungan gizi yang lebih tinggi dibanding telur ayam negeri maupun ayam kampung. Untuk per-100 mg telur bebek mengandung 189 kal energi; 13.10 gram protein; 14.30 gram lemak; 0.80 gram karbohidrat; 56.00 mg kalsium; 175 mg fosfor; 3.00 mg zat besi; 1230 IU vitamin A; dan 0.18 mg vitamin B.

Telur bebek lazimnya dijadikan olahan telur asin. Dengan diasinkan telurnya menjadi lebih awet dan kandungan nutrisinya juga meningkat.

4. Telur Puyuh

Telur Puyuh
Telur Puyuh/Foto: Pixabay

Telur puyuh dihasilkan dari burung puyuh. Sebuah burung yang tidak bisa terbang namun mempunyai kemampuan berlari yang cepat. Saat mendengar kata burung puyuh mungkin kita teringat sebuah meme yang sempat beredar di internet. “Burung apa tuh, man? Burung puyuh”.

Telur burung puyuh sendiri kebanyakan diolah menjadi olahan yang beraneka ragam. Seperti yang kita jumpai di angkringan-angkringan, telur ini diolah dibuat gulai telur kemudian diberi tusuk menyerupai sate.

Telur puyuh 168 kal energi; 12.30 gram protein; 12.70 gram lemak; 1.20 gram karbohidrat; 0.00 mg kalsium; 0.00 mg fosfor; 0.00 mg zat besi; 0.00 IU vitamin A; dan 0.00 mg vitamin B. Namun, telur puyuh mengandung 30% lemak jenuh dari jumlah lemak total. Ini perlu Anda perhatikan jika ingin menghindari lemak jenuh dalam asupan makanan Anda.

Ternyata sangat banyak kandungan gizi yang terkandung dalam telur dan setiap jenis telur juga mempunyai jumlah nutrisi yang berbeda-beda.

crackthunder.com

fullwarezcracks.com

techiedownloads.com

usecrack.com

imagerocket.net

techbytecode.com

pspdev.org

takwin.info

Reporter: Beni Kusuma
Editor: Wahyu AO
Tags: HewanTelur Ayam

Berita Terkait

Cuplikan film Buya Hamka/Foto: Falcon Pictures

Sinopsis dan Jadwal Tayang Film Buya Hamka: Biografi Sosok Pahlawan Nasional

15:02 26 Mar 2023
Happy Asmara/Foto: Royal Music (YouTube)

Chord Gitar dan Lirik Lagu ‘CAKA’ Cintai Aku Karena Allah, Happy Asmara

15:36 25 Mar 2023
Esa Risty, penyanyi dangdut/Foto: Istimewa

Chord Gitar dan Lirik Lagu Trenggalek Saksi Tresno, Dangdut Esa Risty

15:00 24 Mar 2023
rambut rontok berlebihan

Awas Kebotakan Dini, Ketahui Gejala dan Cara Mengatasi Rambut Rontok Berlebihan

8:18 20 Mar 2023
Ilustrasi. Spoiler One Piece 1078 lengkap/Foto: wallpaperbetter

Spoiler One Piece 1078 Lengkap: Terungkapnya Siapa Penghianat Dr. Vegapunk

9:11 16 Mar 2023
Video klip lagu Kembang Wangi Happy Asmara/Foto: Happy Asmara Music

Makna Lagu dan Chord Kembang Wangi Happy Asmara

9:30 11 Mar 2023

Berita Populer

Umbar Data Pribadi, Dua Komisioner KPU Trenggalek Tak Beretika

Wahyu AO
17:55 30 Mar 2023
Ketua DKPP RI, Heddy Lugito, bacakan putusan perkara terhadap KPU Trenggalek/Foto: DKPP
Hukum

Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilihan Umum Republik Indonesia (DKPP RI) melangsungkan Sidang Pembacaan Putusan 6 Perkara Kode Etik Penyelenggaraan Pemilu (KEPP),...

Baca selanjutnya

Berita Baru

Sidang kasus korupsi dana desa Trenggalek di Pengadilan Negeri Surabaya/Foto: Raden Zamz (Kabar Trenggalek)

Korupsi Dana Desa Trenggalek, Bendahara Ngulanwetan Divonis 4 Tahun Penjara

13:00 31 Mar 2023
Petugas PLN memotong pohon untuk memperbaiki jaringan listrik/Foto: Istimewa

Jadwal Pemadaman Listrik Lumajang Hari Ini, 5 Daerah Padam

0:33 31 Mar 2023
Masjid saat bulan puasa Ramadan/Foto: Pexels

Jadwal Imsak dan Buka Puasa Trenggalek Hari Ini, Jumat 31 Maret 2023

0:11 31 Mar 2023
Kabar Trenggalek

© 2023 Kabartrenggalek.com

Menu Penting

  • Redaksi Kabar Trenggalek
  • Tentang
  • Privacy Policy
  • Ketentuan Layanan
  • Hak Jawab
  • Media Siber
  • Kontak

Ikuti Kami

  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Kirim Opini

© 2023 Kabartrenggalek.com