Kabar Trenggalek
Join group whatsapp
Join Group Telegram
  • Masuk
  • Daftar
  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Kirim OpiniHot
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
Kabar Trenggalek
  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Kirim OpiniHot
Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
Kabar Trenggalek
Beranda News Olahraga

Pemain Timnas Indonesia Batal ke Piala AFF U 23, Ini Sebabnya

Wahyu AO
15:02 11 Feb 2022
A A
0
Para pemain Timnas Indonesia U-23 saat latihan

Para pemain Timnas Indonesia U-23 saat latihan/Foto: PSSI

Kabar Trenggalek – Suporter Garuda Indonesia bakal hisap jempol. Pasalnya Timnas Indonesia tidak bisa mengambil bagian dalam pertandingan piala AFF U-23 pada tahun 2022.

Pelatih Shin Tae-yong mengumumkan daftar 29 pemain yang masuk proyeksi Timnas Indonesia U-23 pada 2 Februari 2022. Persija jadi tim dengan jumlah pemain terbanyak yakni lima nama.

Sebelumnya, Timnas Indonesia U-23 memulai pemusatan latihan pada hari Kamis (03/02/2022). Tapi, jadwal itu harus mundur. Sebab, para pemain harus menjalani vaksin dosis ketiga lebih dulu.

Baca juga: Kalah Piala AFF 2020, Timnas Indonesia Dapat Penghargaan Tim Paling Fair Play

RekomendasiUntukmu

Tim Basket Trenggalek Kalah Lawan Surabaya, Mas Ipin: Tetap Luar Biasa, Seperti Maroko Kalah Lawan Perancis

Final Piala Asia U-17 2023, Ini Daftar 13 Tim Negara yang Lolos

Menurut Shin Tae-yong, pemusatan latihan di Bali sangat tidak efektif. Lantaran, ada banyak pemain yang tetap membela klubnya di BRI Liga 1.

Setelah merampungkan pemusatan latihan di Bali, Timnas Indonesia terbang ke Jakarta pada Selasa (8/2/2022). Jadwal ini lebih awal satu hari dari agenda awal.

“Ini supaya agar lebih fokus pemantapannya,” ujar asisten pelatih Timnas Indonesia, Nova Arianto.

Baca juga: PSSI Kecewa dengan Perlakuan Pemerintah Singapura Kepada Timnas Indonesia Pada Final AFF 2020

Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) berencana menerbangkan skuad Timnas U-23 ke Kamboja pada hari Jumat (11/02/2022).

Pasukan Shin Tae-yong akan diangkut dengan pesawat khusus agar minim kontak dengan pihak luar dan terbatasnya jadwal penerbangan ke Kamboja.

Sayangnya, rencana tersebut gagal. PSSI kemudian memastikan Timnas Indonesia U-23 tidak ambil bagian di Piala AFF U-23 lewat pengumuman pada Jumat (11/02/2022) pagi. PSSI juga mengumumkan bahwa ada tujuh pemain yang positif Covid-19.

PSSI sebelumnya juga menerima surat dari Shin Tae-yong agar membatalkan tampil di Piala AFF U-23. PSSI kemudian menggelar rapat yang keputusan akhirnya adalah tidak mengirim tim ke Piala AFF U-23.

“Dengan sangat menyesal, kami harus membatalkan keikutsertaan Indonesia di Piala AFF U-23 karena alasan di atas. Kami meminta maaf kepada semua pihak karena situasi ini di luar kendali kami,” ujar Sekjen PSSI, Yunus Nusi dalam konferensi pers.

Saat ini, PSSI fokus untuk penyembuhan pemain yang terkena Covid-19 dan yang mengalami cedera.

Daftar pemain Timnas Indonesia yang Positif Covid-19:

  1. Ronaldo Kwateh (Madura United)
  2. Muhammad Ferrari (Persija Jakarta)
  3. Braif Fatari (Persija Jakarta)
  4. Taufik Hidayat (Persija Jakarta)
  5. Irfan Jauhari (Persija Jakarta)
  6. Ahmad Figo Ramadhani (Arema FC)
  7. Cahya Supriyadi (Persija Jakarta)

Daftar pemain Timnas Indonesia yang kontak erat:

  1. Alfeandra Dewangga (PSIS Semarang)
  2. Genta Alparedo (Arema FC)
  3. Muhammad Kanu Helmiawan (PSS Sleman)
  4. Marselino Ferdinan (Persebaya Surabaya)

Daftar pemain Timnas Indonesia yang cidera:

  1. Gunansar Mandowen (Persipura Jayapura)
  2. Ramai Rumakiek (Persipura Jayapura)
  3. Muhammad Iqbal (Persita Tangerang)
Reporter: Raden Zamz
Editor: Wahyu AO
Tags: OlahragaPiala AFFPSSITimnas Indonesia
dibagikan76TweetSenddibagikan

Berita Terkait

MotoGP
Olahraga

Jadwal Lengkap MotoGP 2023, Simak Baik-baik Tanggalnya

9:05 15 Jan 2023
Bupati Cup Enduro Championship Fatt Indonesia 2022/Foto: Kominfo Trenggalek
Olahraga

Daftar Juara Bupati Cup Enduro Championship Fatt Indonesia 2022 di Sirkuit Trenggalek

11:00 20 Des 2022
Stadion Al-Bayt Piala Dunia 2022
Olahraga

Jadwal Semi Final Piala Dunia 2022 dan Prediksinya

10:00 13 Des 2022
Jepang kalah, ini jadwal 8 besar Piala Dunia 2022/Foto: Reuters
Olahraga

Jadwal 8 Besar Piala Dunia 2022 dan Prediksinya

15:00 9 Des 2022
Piala Dunia Qatar 2022, Ronaldo dan Messi Pecah rekor/Foto: Dokumen istimewa
Olahraga

Catatan Menarik Piala Dunia Qatar 2022: Ronaldo dan Messi Pecah Rekor 

11:00 5 Des 2022
Ilustrasi nonton Piala Dunia 2022/Foto: FIFA World Cup 2022
Olahraga

Cara Mudah Berlangganan Video untuk Nonton Piala Dunia 2022

11:19 1 Des 2022
Lebih Banyak

Populer

  • Di depan anggota dewan, Bibit menunjukkan hasil rongsen penyakit flek dari anaknya akibat dampak bau busuk limbah pindang/Foto: Kabar Trenggalek

    Dampak Bau Busuk Limbah Pindang Watulimo: Anak Saya Jadi Korban

    0 dibagikan
    dibagikan 0 Tweet 0
  • Oknum Guru Trenggalek Dilaporkan Polisi, Penasihat Hukum: Bukti Tuduhan Harus Ada

    19 dibagikan
    dibagikan 19 Tweet 0
  • Warga Trenggalek Curhat Hutan Gundul, Truk Muatan Kayu Sonokeling Diamankan Polisi

    0 dibagikan
    dibagikan 0 Tweet 0
  • 56 Pondok Pesantren Indonesia Berusia 1 Abad Lebih, Satu Ada di Trenggalek, Berusia 233 Tahun

    37 dibagikan
    dibagikan 37 Tweet 0
  • Kepala Dinas Lingkungan Hidup Tak Mau Temui Massa Aksi, Jalan Trenggalek Lumpuh 

    0 dibagikan
    dibagikan 0 Tweet 0
Kabar Trenggalek

© 2023 Kabartrenggalek.com - Media Informasi Penting dan Terbaru di Trenggalek

Menu Penting

  • Kontak
  • Tentang
  • Privacy Policy
  • Ketentuan Layanan
  • Hak Jawab
  • Media Siber
  • Kontak

Ikuti Kami

Tidak ada hasil..
Lihat seluruh hasil
  • News
    • Politik
    • Ekonomi
    • Hukum
    • Kesehatan
    • Nasional
    • Lingkungan
    • Olahraga
    • Pendidikan
    • Peristiwa
    • Sosial
    • Teknologi
    • Wisata
  • Gaya Hidup
    • Hiburan
  • Mata Rakyat
  • Feature
  • Opini
  • Trenggalekpedia
  • Kirim Opini
  • Masuk
  • Daftar

© 2023 Kabartrenggalek.com - Media Informasi Penting dan Terbaru di Trenggalek

Welcome Back!

Masuk dengan Google
Atau

Masuk menggunakan akun Anda

Lupa kata sandi Daftar

Buat Akun Baru

Daftar dengan Akun Google
Atau

Isi formulir di bawah ini untuk mendaftar

Semua bidang yang diperlukan Log In

Retrieve your password

Mohon masukkan username atau email untuk reset kata sandi

Log In